Progress PI saya yaitu tentang pembuatan aplikasi android untuk pemesanan di restaurant. Program yang saya buat ini menggunakan eclipse dan terhubung ke database yang ada untuk menyimpan pesanan yang di pesan oleh costumer. Jadi nantinya bila kita memesan makanan kita tak perlu memanggil seseorang pelayan dengan berteriak atau repot-repot mencari nya, karena telah di persiapkan sebuah tablet di atas meja untuk memesan makanan dan minuman yang ada. Program saya ini mempunyai beberapa pilihan, yang pertama adalah menu untuk memesan makanan dan minuman, kedua untuk mengedit atau mengubah menu yang telah di pilih, ketiga untuk menghapus salah satu pesanan yang ingin di batalkan, dan yang ke-empat untuk mengconfirm nya dan data yang telah di pesan akan masuk ke database yang terdapat di dapur.
Sekian progress PI saya kali ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar